Panduan memilih mozaik kolam renang harus kita perhatikan saat membuat kolam renang. Saat membuat kolam renang, ada satu tahapan yang bisa membuat Anda kebingungan. Biasanya kontraktor akan menanyakan “Mau pasang mozaik yang seperti apa, pak/bu?”, pertanyaan ini adalah hal yang wajar. Karena, pihak kontraktor ini sistemnya bekerja secara profesional.
Bagaimana tips memilih mozaik kolam renang?
Mereka ingin memastikan bahwa semua aspek pembuatan kolam renang benar-benar sesuai dengan keinginan klien. Oke, admin akan mencoba membantu Anda agar tidak kebingungan saat memilih keramik mozaik kolam renang. Mari cek langsung informasinya di bawah.
1. Tentukan Warna Dominan Terlebih Dahulu
Ini hal yang utama, Anda perlu menentukan warna yang akan di jadikan mozaik terlebih dahulu. Ini adalah hal yang mendasar, jadi seharusnya mudah untuk menentukannya. Coba cek, di sekitar rumahmu menggunakan cat warna apa, kira-kira kalau keramik kolam renang menggunakan warna tersebut apakah akan terlihat bagus atau tidak.
Baca juga: Jasa Pasang Mozaik Kuda Laut Mass
Tentu, warna ini biasanya tidak polos, melainkan campuran atau gabungan dari beberapa warna (minimal dua). Apabila Anda suka dengan warna biru, maka bisa cek mozaik kolam renang kuda laut.
2. Pilih Corak/Motif
Ada banyak corak mozaik kolam renang, sehingga disinilah terkadang Anda merasa bingung. Untuk yang satu ini, biasanya dapat di selesaikan dengan mengecek katalog yang tersedia. Memilih mozaik keramik perlu memperhatikan kebutuhan.
Baca juga: 5 Type-Type Mozaik Kolam Renang Estetik
Jika Anda benar-benar ingin terlihat estetik maka bisa memilih type mozaik glass, yang akan berkilau jika terkena sinar matahari ataupun lampu LED.
Namun, jika ingin mendapatkan harga yang murah, maka bisa memilih yang polosan saja tanpa motif, ini bisa menghemat budget dan pengeluaran Anda. Jadi pilih salah satu estetik atau hemat.
3. Cek Kualitas Mozaik Kolam Renang
Akan percuma jika estetik tapi ternyata kualitas bahannya murah dan cepat pecah. Pastikan Anda mengecek kualitas dari keramik mozaik tersebut sehingga bisa di ketahui apakah keramik tersebut mempunyai kualitas yang bagus atau tidak. Ini adalah poin yang penting. Karena, apabila Anda memilih yang abal-abal, maka kualitasnya buruk, cepat pecah, tidak tahan terhadap tekanan air. Hal ini menyebabkan mozaik lebih cepat pecah, sehingga apabila di biarkan bisa menimbulkan masalah yang lebih parah.
4. Perhatikan Garansi yang Diberikan
Garansi berperan sebagai jaminan, ini adalah tips yang tidak kalah penting saat membeli produk termasuk keramik mozaik. Saat Anda hendak membeli produk ini, maka pastikan sudah ada garansi sehingga apabila ada apa-apa bisa di pertangggungjawabkan. Melalui jaminan garansi, Anda juga bisa mengetahui kulitas dari mozaik yang di jual oleh toko tersebut. Cek juga syarat dan ketentuannya sehingga tidak salah beli.
Di mana Tempat Membeli Mozaik Keramik yang Bagus dan Lengkap?
Apabila Anda sedang mencari toko mozaik keramik kolam renang dengan produk yang lengkap. Maka, bisa mengecek Antartika Pool. Ya, Kami adalah distributor dan penjual mozaik keramik yang lengkap. Tersedia berbagai pilihan yang bisa di sesuaikan dengan kebutuhan. Kami menyediakan variasi keramik yang beragam, mulai dari type polos dengan harga murah hingga yang paling estetik dan elegan untuk mempercantik tampilan kolam renang Anda.
Tentu terdapat perbedaan harga, mozaik keramik yang estetik cenderung lebih mahal daripada yang polos (biasa). Namun, keduanya tetap mempunyai kualitas bahan yang bagus.
Kami juga memberikan garansi untuk setiap produk yang di jual. Syarat dan ketentuan tetap ada. Nanti Kami informasikan lebih detail saat Anda menghubungi team Antartika Pool. Team Kami juga siap melakukan pemasangannya, sehingga nanti sistem pembayaran di total saja, di jamin lebih mudah dan praktis daripada menggunakan layanan lainnya.
Biasanya Anda beli di toko online belum sekalian pasang, layanan Kami siap memberikan solusi terbaik dengan mempermudah semuanya. Anda hanya tinggal memantau proses pemasangannya. Proses instalasi keramik akan di lakukan langsung oleh tenaga profesional.